Soal dan Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Hasil Kreatifitas Siswa

Liburan sudah hampir selesai karena bahan bakar sudah mau habis dan otak kehabisan ide mau nulis apa sekarang. Tetapi tiba-tiba jadi teringat sebelum libur kemarin salah satu siswa SMA Negeri 2 Lintongnihuta angkatan I dengan nama Simon Putra Aekhela memberikan sebuah hasil kreatifitasnya, yaitu pembahasan soal-soal matematika.
Baca Juga
Agar tulisannya tidak hanya melulu cerita, kita bahas satu soal yang dibahas Simon,
Tentukan nilai dari:
$ \left ( 1-\frac{2}{3} \right )\left ( 1-\frac{2}{5} \right )\left ( 1-\frac{2}{7} \right )\left ( 1-\frac{2}{9} \right ) \cdots \left ( 1-\frac{2}{2013} \right ) $
$ =\left ( \frac{3}{3}-\frac{2}{3} \right )\left ( \frac{5}{5}-\frac{2}{5} \right )\left ( \frac{7}{7}-\frac{2}{7} \right )\left ( \frac{9}{9}-\frac{2}{9} \right ) \cdots \left ( \frac{2013}{2013}-\frac{2}{2013} \right ) $
$ =\left ( \frac{1}{3} \right )\left ( \frac{3}{5} \right )\left ( \frac{5}{7} \right )\left ( \frac{7}{9} \right ) \cdots \left ( \frac{2011}{2013} \right )$
$ =\frac{1}{3} \cdot \frac{3}{5} \cdot \frac{5}{7} \cdot \frac{7}{9} \cdots \frac{2011}{2013}$
$ =\frac{1}{\not{3}} \cdot \frac{\not{3}}{\not{5}} \cdot \frac{\not{5}}{\not{7}} \cdot \frac{\not{7}}{\not{9}} \cdots \frac{\not{2011}}{2013}$
$ =\frac{1}{2013}$
Untuk melihat hasil kreatifitas Simon secara lengkap [Data Disini]πCMIIW
Jangan Lupa Untuk Berbagi πShare is Caring π dan JADIKAN HARI INI LUAR BIASA! - WITH GOD ALL THINGS ARE POSSIBLEπ
Mengerjakan pembagian pecahan umumnya kita harus kembalikan ke perkalian pecahan, lihat pada video ini dikerjakan dengan cara pilar (pintar bernalar);

Sumber https://www.defantri.com/
Belum ada Komentar untuk "Soal dan Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Hasil Kreatifitas Siswa"
Posting Komentar