Pengertian E-mail Client
Pengertian E-mail client – Email client, email reader atau yang lebih formal Mail User Agent merupakan sebuah program komputer yang dipakai untuk mengelola email pengguna. Istilah ini bisa mengacu pada sebuah sistem yang dapat mengakses kotak surat email pengguna. Terlepas dari semua itu menjadi mail user agent, server menyampaikan, sebuah aplikasi web yang menyediakan manajemen pesan, komposisi serta penerimaan ini terkadang dianggap sebagai email client, namun lebih sering disebut dengan webmail. Nah sekarang yang menjadi pertanyaan ialah tahukah kamu apa itu email client? Bagi kamu yang belum tahu tentang apa yang dimaksud email client silahkan baca artikel berikut ini.
Pengertian Email Client
E-mail client adalah suatu metode pengguaan e-mail dengan menggunakan sebuah perangkat lunak khusus yang digunakan untuk mendownload dan mengirimkan pesan e-mail. Pesan dikirimkan dan diterima melalui sebuah software yang memungkinkan terhubung ke dalam sebuah server, sehingga komputer kia akan berfungsi sebagai sebuah client dari server e-mail tersebut.Baca Juga
Sumber https://www.temukanpengertian.com/
Belum ada Komentar untuk "Pengertian E-mail Client"
Posting Komentar