Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4

Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4 - X-Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang, pembayaran tagihan bulanan, dll seperi agen BRILink. X - Banner ini berfungsi sebagai sarana informasi kepada calon pelanggan.


Sebelumnya cara membuat desain spanduk dan poster sudah saya share beserta file .cdrnya, dan sekarang saya akan membagikan file X-Banner BRILink dan bagaimana cara membuat bannernya akan saya bahas juga dikesempatan kali ini.

Banner sendiri ada beberapa macam diantaranya X-Banner, T-Banner, Mini Banner, Roll Banner, dll. Untuk harganya sendiri bervariasi dan tergantung dimana sobat mencetaknya.

Di tempat saya harga cetak banner harganya berkisar antara 30 - 80 ribu per meter tergantung kualitas bahan yang digunakan. Sobat bisa memilih menggunakan kualitas biasa, sedang, dan bagus.

Jika sobat ingin mencetak banner di tukang cetak tapi belum punya desainnya, biasanya akan dikenakan biaya desain, walapun ada yang menyediakan gratis desain untuk setiap cetak banner atau spanduk di percetakan tersebut.

Dan juga pengerjaannya tidak secepat jika sobat sudah memilik desainnya sendiri.

Untuk mempercepat kerjaan sobat, dibawah saya sudah menyertakan link download banner agen BRILink ini.

Dan bagi sobat yang ingin belajar bagaimana cara membuat desain banner sendiri?? saya jelaskan cara membuatnya dibawah. Silahkan disimak.


Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4




Langkah ke - 1


Buka program CorelDRAW sobat kemudian buatlah ukuran lembar kerja 60 x 110 cm.

Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4



Langkah ke - 2

Selanjutnya sobat klik dua kali pada Rectangle Tool (F6) untuk membuat objek otomatis mengikuti ukuran lembar kerja.






Langkah ke - 3

Kemudian dengan menggunakan Rectangle Tool tadi buatlah beberapa objek dengan ukuran 60 x 21.672 cm. Letakan di atas lembar kerja.

Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4


Langkah ke - 4

Setelah itu buatlah beberapa objek serupa namun dengan ukuran yang berbeda. Letakan objek tersebut dibawah objek pertama tadi dan juga dibawah lembar kerja.

Ukuran objek tersebut adalah Objek 2 : 60 x 4.213 cm, Objek 3 : 60 x 14.778 cm, Objek 4 : 60 x 1.514 cm.  


Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4




Langkah ke - 5

Selanjutnya sobat beri warna dengan warna Orange, R: 0 G: 124 B: 194, dan R: 45 G: 107 B: 220, sobat lihat contohnya dibawah. Baca cara memberikan warna Fill dan Outline di CorelDRAW pada artikel sebelumnya :


Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4



Langkah ke - 6

Sekarang kita buat teks yang akan dituliskan pada bannernya. Pilih Text Tool (F8) lalu ketikkan teks seperti contoh dibawah :

GERAI TRANSAKSI ONLINE

BRI                           

AGEN RESMI BANK BRI






MELAYANI :

TRANSFER ANTAR BANK
TARIK TUNAI ATM
ANGSURAN PINJAMAN
BAYAR LISTRIK
BAYAR ANGSURAN  
FIF
BAF
OTO
WOM


ADITYA DEWANDARU
ID : 12345678
Hp. 0852 3456 7890 / 0815 6789 1234

Font yang saya gunakan pada teks diatas adalah "Arial" dan "Arial Black" dan berikan kombinasi warna orange dan blue pada teks tersebut.

Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4



Langkah ke - 7

Tahap terakhir tinggal sobat berikan gambar icon atau logo link, bank bri, call bri, atm bersama, prima, master card, dll. Icon dan logo-logonya sudah saya sertakan pada link download banner BRILink. Atau sobat bisa searching sendiri di google. icon dan logo-logo tersebut saya letakan di posisi seperti contoh dibawah.

Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4

Selesai, terakhir tinggal sobat bawa ke tukang cetaknya. Download file .cdrnya dibawah!. Seoga artikel ini dapat membantu, termakasih.


Baca juga :


Tag :  download banner agen brilink, download spanduk brilink, cara membuat banner, harga cetak x-banner, cara membuat desain banner, banner bank online, banner bank, banner iklan, banner design, harga banner per meter, desain banner dengan coreldraw.

Download 
Desain X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4

Banner sangat membantu jika kita memilik usaha seperti jasa tranfer uang Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4

Sumber https://belajar-dotcom.blogspot.com/

Belum ada Komentar untuk "Download dan Cara Membuat X-Banner Agen BRILink dengan CorelDRAW X4"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel