Chalmers TOEFL Challenge 2017.


Chalmers University of Technology yang belokasi di Swedia membuka peluang bagi penduduk Indonesia (dan Thailand) untuk memperoleh biaya TOEFL (Test of English as a Foreign Language) dalam Chalmers TOEFL Challenge 2017. Tantangan ini terdiri dari empat langkah yaitu pengetahuan peserta mengenai Chalmers University, The Oxford Diagramatic Reasoning, esai motivasi, serta data diri peserta. Tiga peserta terbaik akan memperoleh biaya TOEFL dan para peserta ranking atas akan diundang untuk bertatap muka dengan perwakilan Chalmers yang akan mengunjungi Asia Tenggara.



Persyaratan Umum:
  • Warga negara Indonesia (atau Thailand)
  • Mahasiswa atau lulusan S1 di bidang teknik, arsitektur atau sains

Prosedur dan Batas Akhir Tantangan:
Tantangan dimulai dengan membuat akun baru di START NOW pada situs Chalmers TOEFL Challenge 2017. Sebelum memulai tantangan, sebaiknya peserta mempelajari dulu mengenai Chalmers University of Technology dll. Batas akhir mengikuti tantangan ini tanggal 19 Oktober 2017. Pertanyaan mengenai tantangan ini bisa ditanyakan melalui email nextstop@chalmers.se.



Semoga informasi ini bermanfaat, bagikan ke teman-teman lain, siapa tahu mereka berminat iktu tantangan ini.

Sumber http://www.info-beasiswa.id/

Belum ada Komentar untuk "Chalmers TOEFL Challenge 2017."

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel