Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 : Siswa & Guru

Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 Semester 1 dan 2 pegangan guru dan siswa yang bisa di download secara gratis.

Di sini Bapak dan Ibu guru bisa mendownload buku tersebut dengan mudah, karena memang kami telah menyusunnya agar lebih mudah di download.

Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti ini adalah salah satu buku pegangan guru dan siswa untuk memahami ajaran Islam serta mengamalkannya di dalam kehidupan sehari-hari.

Seperti yang ada pada Pasal 3 UU No. 20 Sisdiknas Tahun 2003 Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional, yang berisi bahwa tujuan pendidikan adalah untuk mengembangkan potensi siswa agar menjadi manusia yang bertakwa dan beriman kepada Tuhan yang Maha Esa.

Selain itu siswa juga dituntut untuk menjadi pribadi yang berakhlak mulia, sehat, cakap, berilmu, mandiri, kreatif, dan menjadi warga negara yang bertanggung jawab dan demokratis.

Buku ini menyajikan penjabaran dari Standar Isi Kurikulum 2013 yang menitikberatkan pada aspek sikap spiritual (Kompetensi Inti 1) dan sikap sosial (Kompetensi Inti 2).

Meskipun demikian, supaya KI-1 KI-2 dapat diimplemetasikan dengan baik, dijabarkan juga aspek pengetahuan dan keterampilan.

Diawali dengan tema "Mari Mengamati" dan "Mari Renungkan", buku ini diharapkan dapat menggugah kepekaan siswa terhadap beragam isi aktual, setelah itu menyelesaikan masalah tersebut dengan cara yang baik.
Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan Buku PAI Kelas  Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 : Siswa & Guru

Download Buku PAI Kelas 7


Bagi Bapak dan Ibu guru yang belum memiliki Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 tidak perlu khawatir. Karena kali ini saya akan membagikannya secara gratis, dan bisa di download dengan mudah.

Di sini kami akan membagikan dua jenis buku PAI, yaitu buku pegangan siswa dan buku pegangan guru. Kami akan menjelaskan sekilas isi yang ada di dalam buku tersebut.

Buku PAI Pegangan Siswa


Buku PAI Kelas 7 K13 Revisi 2017 Pegangan Siswa terdiri dari 234 halaman. Buku tersebut di bagi menjadi beberapa bagian.

Daftar Isi:

Bab 1 : Lebih Dekat dengan Allah Swt. yang Sangat Indah Nama-Nya
Bab 2 : Hidup Tenang dengan Kejujuran, Amanah, dan Istiqamah
Bab 3 : Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman
Bab 4 : Indahnya Kebersamaan dengan Berjamaah
Bab 5 : Selamat Datang Nabi Kekasihku
Bab 6 : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah
Bab 7 : Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
Bab 8 : Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah
Bab 9 : Memupuk Rasa Persatuan Pada Hari yang Kita Tunggu
Bab 10 : Islam Memberikan Kemudahan melalui Shalat Jamak dan Qasar
Bab 11 : Hijrah ke Madinah Sebuah Kisah yang Membanggakan
Bab 12 : Al-Khulafau Ar-Rasyidun Penerus Perjuangan Nabi Muhamad Saw.
Bab 13 : Hidup menjadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf

Itulah beberapa bagian yang ada di buku tersebut. Apabila Bapak dan Ibu guru ingin mendownload Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 7 K13 Revisi 2017 pegangan siswa, silahkan download melalui tautan berikut ini:

Buku Siswa PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 : Download

Buku PAI Pegangan Guru


Untuk Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 Pegangan Guru terdiri dari 306 halaman yang dibagi menjadi beberapa bagian, yaitu:

Daftar Isi:

Petunjuk Penggunaan Buku Guru
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar PAI dan Budi Pekerti
Pemetaan Kompetensi Dasar

Bab 1 : Lebih Dekat dengan Allah Swt. yang Sangat Indah Nama-Nya
Bab 2 : Hidup Tenang dengan Kejujuran, Amanah, dan Istiqamah
Bab 3 : Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman
Bab 4 : Indahnya Kebersamaan dengan Berjamaah
Bab 5 : Selamat Datang Nabi Kekasihku
Bab 6 : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah
Bab 7 : Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
Bab 8 : Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah
Bab 9 : Memupuk Rasa Persatuan Pada Hari yang Kita Tunggu
Bab 10 : Islam Memberikan Kemudahan melalui Shalat Jamak dan Qasar
Bab 11 : Hijrah ke Madinah Sebuah Kisah yang Membanggakan
Bab 12 : Al-Khulafau Ar-Rasyidun Penerus Perjuangan Nabi Muhamad Saw.
Bab 13 : Hidup menjadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf

Itulah beberapa bagian yang ada di dalam buku tersebut. Apabila Bapak dan Ibu guru ingin mendownload Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 pegangan guru, silahkan download melalui tautan di bawah ini.

Buku Guru PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 : Download

Demikian informasi mengenai buku PAI kelas 7 kurikulum 2013 revisi 2017 yang bisa saya sampaikan. Semoga bermanfaat dan bisa membantu Bapak dan Ibu guru
Sumber https://materiku86.blogspot.com/

Belum ada Komentar untuk "Buku PAI Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 : Siswa & Guru"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel