Soal HOTS Matematika SMP
Kesempatan ini kembali ketikkan soal hots matematika SMP yang dibagikan pak anang di telegramnya bernama belajar dan berbagi. Soal hots matenatika semoga bisa membantu bapak ibu guru matematika dan kawan kawan seluruhnya. Dan juga bagi siswa yang memanfaatnya untuk belajar. Berikut soal hots matematika smp untuk persiapan soal un matematika smp bagian soal hotsnya.
1. Sherly memiliki empat buah lidi yang masing-masing berukuran 4 cm, 5 cm 9 cm dan 10 cm. Dari keempat lidi tersebut Sherly akan membuat segitiga. maka banyak segitiga yang mungki dapat dibentuk sherly oleh lidi-lidi tersebut adalah ...
A. Sebuah segitiga tumpul
B. Sebuah segitiga siku-siku
C. Dua buah segitiga tumpul
D. Dua buah segitiga lancip
2. Perhatikan gambar dibawah
Sebuah kelereng diletakkan dilantai dan menempel pada dinding. Gambar diatas menunjukkan sebuah kayu sepanjang 25 cm disandarkan di dinding dengan kayu menyinggung selimut kaleng. Jika ujung-ujung katu menyentuh dinding dan lantai, maka jarak vertika posisi ujung kayu menempel di dinding terhadap lantai adalah 7 cm,maka diameter kaleng adalah ...
A. 3 cm
B. 4 cm
C. 5 cm
D. 6 cm
3. Perhatikan gambar berikut
Jika berat sebuah tabung adalah 3 kg maka selisih berat benda benda yang tertimbang pada salah satu ruas timbangan gambar (a) dan gambar (b) adalah ...
A. 1,5 kg
B. 3 kg
C. 4,5 kg
D. 6,0 kg
4. Perhatikan gambar berikut
Gambar diatas menunjukkan rak minuman dingin di minimarket. ANda ingin membeli minuman teh dalam kemasan, minuman teh dalam kemasan yang paling murah adalah ...
A. Teh enak 200 ml
B. Teh enak 250 ml
C. Teh enak 350 ml
D. Teh enak 400 ml
5. Perhatikan gambar
Banyak persegi satuan pada pola ke-10 adalah
A. 162
B. 200
C. 242
D. 288
Sumber https://folderosn.blogspot.com/
4. Perhatikan gambar berikut
Gambar diatas menunjukkan rak minuman dingin di minimarket. ANda ingin membeli minuman teh dalam kemasan, minuman teh dalam kemasan yang paling murah adalah ...
A. Teh enak 200 ml
B. Teh enak 250 ml
C. Teh enak 350 ml
D. Teh enak 400 ml
5. Perhatikan gambar
Banyak persegi satuan pada pola ke-10 adalah
A. 162
B. 200
C. 242
D. 288
Belum ada Komentar untuk "Soal HOTS Matematika SMP"
Posting Komentar