Soal PAT Fisika Kelas 11 dan Jawabannya

Berikut ini kami bagikan file Soal UAS Fisika Kelas 11 Kurikulum 2013 dan Jawabannya kepada anda semuanya.

Adapun cuplikan soal tersebut sebagai berikut.

1. Sebuah roda pejal jari-jarinya 20 cm dan massanya 5 kg, pada roda itu bekerja momen gaya sebesar 10 N.m. Besar percepatan sudut roda itu adalah…
A. 100 rad/s2
B. 50 rad/s2
C. 20 rad/s2
D. 10 rad/s2
E. 5 rad/s2

2. Momen inersia sebuah benda yang berotasi terhadap titik tetap dipengaruhi oleh…
A. Kecepatan sudut awal
B. Percepatan sudut rotasi
C. Massa jenis benda
D. Volume benda
E. Massa benda

 Adapun cuplikan soal tersebut sebagai berikut Soal PAT Fisika Kelas 11 dan Jawabannya


3. Air mengalir dari pipa A ke pipa B lalu ke pipa C. Perbandingan luas penampang A, B dan C adalah 6 : 5 : 4. Jika cepat aliran pada pipa C sama dengan v, maka cepat rambat aliran pada pipa A adalah…
A. 3/2 v
B. 2/3 v
C. 5/6 v
D. 5/4 v
E. 6/5 v

4. Pipa berjari-jari 15 cm disambung dengan pipa lain berjari-jari 5 cm. Keduanya dalam posisi horisontal. Apabila kecepatan aliran air pada pipa besar adalah 1 m/s pada tekanan 105 Pa, maka tekanan pada pipa yang kecil adalah… (massa jenis air = 1 g/cm3)
A. 10000 Pa
B. 15000 Pa
C. 30000 Pa
D. 90000 Pa
E. 60000 Pa

6. Sebuah tangki air terbuka memiliki kedalaman 0,8 m. Sebuah lubang dengan luas penampang 5 cm2 dibuat di dasar tangki.Maka  volume air per menit yang keluar dari lubang tersebut adalah…
A. 20 liter
B. 40 liter
C. 60 liter
D. 80 liter
E. 120 liter

7. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Gaya angkat pesawat
(2) Pompa hidrolik
(3) Penyemprot nyamuk
(4) Naiknya air melalui tembok
Pernyataan yang berkaitan dengan penerapan prinsip kerja hokum Bernoulli adalah…
A. (1), (2), (3) dan (4)
B. (1), (2) dan (3)
C. (1) dan (3) saja
D. (1) dan (4) saja
E. (2) dan (4) saja

Download Soal PAT Fisika Kelas 11 dan Jawabannya

Silahkan unduh filenya pada link yang ada di bawah ini.


Demikianlah informasi mengenai Soal PAT Fisika Kelas 11 dan Jawabannya yang bisa kami sampaikan kepada anda semuanya.
Sumber https://www.panduandapodik.id/

Belum ada Komentar untuk "Soal PAT Fisika Kelas 11 dan Jawabannya"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel