Latihan Bertahan Terhadap Datang Smash Pada Permainan Bola Voly
Bertahan terhadap smash adalah membendung pukulan smash lawan dengan merentangakan tangan di atas net tanpa boleh menyentuh net. Juga membuat cover maksudnya menutup daerah permainan sendiri dengan posisi pemain sesuai situasi permainan. Atau dengan cover close, artinya menutup daerah secara rapat dan dilakukan oleh seorang pemain yangmenjaga di belakang kawannya yang sedang melompat untuk melakukan blocking terhadap smash lawan.
Ada beberpa cara untuk bertahan terhadap serangan smash lawan, diantaranya;
Pola pertahanan bukan berarti menyerah atau pasrah tetapi bermain dengan aktif menjaga serangan lawan dengan bertujuan pihak lawan membuat kesalahan. Dalam pola bertahan permainan bola voli harus mempunyai prinsip bahwa setelah bertahan mampu menyerang kembali, berdasarkan hal tersebut maka dalam latihan bola voli pola bertahan dan pola menyerang harus seimbang.
Sumber https://www.olahragakesehatanjasmani.com/
Ada beberpa cara untuk bertahan terhadap serangan smash lawan, diantaranya;
- bertahan terhadap datanya smash dari poisi lawan 2
- Bertahan terhadap datangnya smash dari posisi lawan 3
- Bertahan dari datangnya smash dari posisi lawan 4
Selain itu yang perludiperhatikan adalah tempatkan pemain di daerah tempat jurusan bola yang akan di smash. Untuk membendung pukulan smash yang baik adalah dengan menempatkan 3 orang blocker seperti pada sistem cover close seperti tersebut di atas. Karena sistem ini lebih rapat dan sulit ditembus oleh lawan.
Belum ada Komentar untuk "Latihan Bertahan Terhadap Datang Smash Pada Permainan Bola Voly"
Posting Komentar