Mengenal Bintang Usain Bolt Pelari Sprint dari Jamaika,
Usain Bolt adalah pelari jarak pendek dari Jamaika. Lahir di Trelawny, Jamaika, 21 Agustus 1986. Prestasi yang pernah diraih Bolt adalah meraih gelar juara dunia lari 100 meter putra dengan waktu 9,77 detik pada kejuaraan dunia di Moskow pemegang rekor dunia lari 100m dan 200m putra masing-masing dengan catatan waktu 9,58 detik dan 19,19 detik yang diciptakannya pada Kejuaraan Atletik Dunia 2009. Kedua rekor tersebut mengungguli rekor lama yang juga dipegangnya, 9,69 detik dan 19,30 detik yang ia ciptakan pada Olimpiade Beijing 2008. Rekor 100 meter di Olimpiade Bejiing tersebut sendiri memecahkan rekor sebelumnya yang juga ia pegang, 9,72 detik yang diciptakan di Kejuaraan Reebok New York pada 31 Mei 2008. Selain itu di Beijing ia juga menciptakan rekor dunia baru (37,10 detik) dalam nomor 4 x 100m estafet bersama rekan-rekannya.
Pada tahun 2004 ia menciptakan rekor dunia junior baru pada nomor lari 200 m dengan catatan waktu 19,93 detik. Ia meraih medali perak pada Kejuaraan Dunia 2007 di Osaka dalam nomor lari 200 m dengan waktu 19,91 detik. Pada Kejuaraan Dunia Atletik 2009 yang dilangsungkan di Berlin ia memecahkan rekor dunia baru di nomor lari 200 meter dengan catatan waktu 19,19 detik dan tercatat sebagai rekor dunia baru.
Pada perlombaan lari jarak pendek di Moscow dengan diwarnai hujan deras, Bolt menebus kesalahannya dua tahun silam di Daegu, Korsel, akibat melakukan kesalahan start sehingga didiskualifikasi dari gelar juara dunia. Rivalnya dari AS, Justin Gatlin, berada di urutan dua dan meraih perak dengan waktu 9,85 detik, sementara atlet Jamaika lainnya, Nesta Carter, mendapat medali perunggu dengan catatan 9,95 detik.
Pada Olimpiade London 2010 lalu, Usain Bolt, atlet pertama yang berhasil mempertahankan titelnya dalam lari 100 dan 200 meter.
Dialah Usian Bolt adalah orang yang pernah menjadi juara lari jarak pendek enam kali pada ajang Olimpiade, serta sebelumnya mencetak rekor dunia dengan waktu 9.58 detik pada kejuaraan dunia di Berlin pada tahun 2009 silam.
Sumber https://www.olahragakesehatanjasmani.com/
Pada tahun 2004 ia menciptakan rekor dunia junior baru pada nomor lari 200 m dengan catatan waktu 19,93 detik. Ia meraih medali perak pada Kejuaraan Dunia 2007 di Osaka dalam nomor lari 200 m dengan waktu 19,91 detik. Pada Kejuaraan Dunia Atletik 2009 yang dilangsungkan di Berlin ia memecahkan rekor dunia baru di nomor lari 200 meter dengan catatan waktu 19,19 detik dan tercatat sebagai rekor dunia baru.
Pada perlombaan lari jarak pendek di Moscow dengan diwarnai hujan deras, Bolt menebus kesalahannya dua tahun silam di Daegu, Korsel, akibat melakukan kesalahan start sehingga didiskualifikasi dari gelar juara dunia. Rivalnya dari AS, Justin Gatlin, berada di urutan dua dan meraih perak dengan waktu 9,85 detik, sementara atlet Jamaika lainnya, Nesta Carter, mendapat medali perunggu dengan catatan 9,95 detik.
Pada Olimpiade London 2010 lalu, Usain Bolt, atlet pertama yang berhasil mempertahankan titelnya dalam lari 100 dan 200 meter.
Dialah Usian Bolt adalah orang yang pernah menjadi juara lari jarak pendek enam kali pada ajang Olimpiade, serta sebelumnya mencetak rekor dunia dengan waktu 9.58 detik pada kejuaraan dunia di Berlin pada tahun 2009 silam.
Belum ada Komentar untuk "Mengenal Bintang Usain Bolt Pelari Sprint dari Jamaika,"
Posting Komentar